FAKTOR FAKTOR YANG MEMPENGARUHI ETIKA BISNIS TERHADAP PENDAPATAN DI RUMAH MAKAN SOERABI BANDUNG DI DEPOK
FAKTOR FAKTOR YANG MEMPENGARUHI ETIKA BISNIS TERHADAP PENDAPATAN DI RUMAH MAKAN SOERABI BANDUNG DI DEPOK Mata Kuliah Etika Bisnis Nama : Mega Leonita Agustin NPM : 14215108 Kelas : 3EA05 Fakultas Ekonomi Universitas Gunadarma Jakarta 2018 ABSTRAK Pendapatan adalah jumlah uang yang diterima oleh suatu perusahaan dari suatu aktivitas yang dilakukannya, dan kebanyakan aktivitas tersebut adalah aktivitas penjualan produk dan atau penjualan jasa kepada konsumen. Kata pendapatan dalam dunia bisnis bukanlah hal yang asing. Bagi investor, pendapatan tidak terlalu penting jika dibandingkan dengan keuntungan, yang merupakan jumlah uang yang akan diterima setelah dikurangi dengan pengeluaran. Oleh karena itu etika bisnis merupakan cara yang harus diterapkan oleh setiap pengusaha dalam berbisnis untuk mengetahui etika dalam berbisnis...